cover image for Penjelasan Karakter King - Brotato

Penjelasan Karakter King - Brotato

Penjelasan karakter King pada game Brotato

Rizki Ramadandi
Penulis
47
View(s)
{{ readingTime }}
Waktu baca
26 September, 2024
Tanggal publikasi
26 September, 2024
Tanggal sunting terakhir
Daftar Blog Penjelasan Karakter King - Brotato

King merupakan karakter Brotato yang mendapatkan peningkatan kekuatan dari senjata-senjata dan item-item tingkat tinggi dan penurunan kekuatan dari senjata-senjata dan item-item tingkat rendah.


Status & senjata bawaan King

Berikut ini status dan daftar senjata bawaan karakter King.


Status

Status bawaan King adalah sebagai berikut:

  • +50 Luck
  • +25% Damage untuk setiap senjata Tier IV
  • +25% Attack Speed untuk setiap senjata Tier IV
  • +5 Max HP untuk setiap item Tier IV
  • -15% Damage untuk setiap senjata Tier I
  • -15% Attack Speed untuk setiap senjata Tier I
  • -2 Max HP untuk setiap item Tier I


King mendapatkan peningkatan status untuk setiap senjata dan item Tier IV yang dimilikinya. Setiap senjata Tier IV, King mendapatkan peningkatan Damage sebesar 25% dan peningkatan Attack Speed sebesar 25%. Setiap item Tier IV, King mendapatkan peningkatan Max HP sebesar 5.


Selain mendapatkan peningkatan dari senjata dan item Tier IV, King juga mendapatkan pengurangan dari senjata dan item Tier I. Setiap senjata Tier I, King mendapatkan pengurangan Damage sebesar 15% dan pengurangan Attack Speed sebesar 15%. Setiap item Tier I, King mendapatkan pengurangan Max HP sebesar 2.


ADVERTISEMENT

Senjata

Sebelum memulai permainan, King dapat memiliki salah satu dari daftar senjata di bawah ini:

  • Fist
  • Circular Saw
  • Knife
  • Hatchet
  • Ghost Axe
  • Lightning Shiv
  • Torch
  • Plank
  • Spear
  • Sword
  • Hammer
  • Spiky Shield
  • Pistol
  • SMG
  • Crossbow
  • Double Barrel Shotgun
  • Taser


Hadiah yang didapat setelah menang menggunakan King

Dengan berhasil menyelesaikan satu permainan dengan menggunakan karakter King, akan terbuka sebuah senjata baru yang bernama Excalibur. Excalibur merupakan senjata Melee bertipe Legendary, Blade. Excalibur juga memiliki efek pengurangan Armor sebesar 3 untuk setiap senjata yang dimiliki.


Gameplay King Danger 5

Jika kamu kesulitan untuk menyelesaikan tingkat kesulitan Danger 5 dengan menggunakan karakter King, berikut ini gameplay dari karakter King pada tingkat kesulitan Danger 5.


ADVERTISEMENT

SUPPORT

Berikan supportmu kepada website https://www.rizki-ramadandi.com
Share this blog
Support me on
ADVERTISEMENT

BLOG YANG MIRIP

Beberapa blog yang mirip dengan blog Penjelasan Karakter King - Brotato
Semua mode game yang tersedia pada game Summoner's Greed
Syarat membuka semua patung di Hall of Gods yang terletak di Godhome pada game Hollow Knight
Walktrough lengkap game Digimon World Bahasa Indonesia
Cara cepat dan mudah untuk mendapatkan resource dasar, seperti Coin, Gem, Charm, Summoning Orb, dan Summoning Stone pada game Summoner's Greed
Lokasi beserta syaratnya untuk mendapatkan semua Vessel Fragment pada game Hollow Knight
Syarat menantang Grey Prince Zote dan hadiah setelah mengalahkannya
Daftar weapon evolution & weapon union pada game Vampire Survivors
Guide lengkap cara evolusi Digimon pada game Digimon World
Penjelasan karakter Engineer pada game Brotato
Penjelasan karakter Explorer pada game Brotato
ADVERTISEMENT
Kata kunci: game, penjelasan, karakter, king, brotato, king pada, pada game, game brotato, penjelasan karakter, karakter king, king brotato, karakter king pada, king pada game, pada game brotato, penjelasan karakter king, karakter king brotato, penjelasan karakter king pada, karakter king pada game, king pada game brotato, penjelasan karakter king brotato, penjelasan karakter king pada game, karakter king pada game brotato, penjelasan karakter king pada game brotato
KONTEN YANG MIRIP
Mode Game - Summoner's Greed cover image
Semua mode game yang tersedia pada game Summoner's Greed
19 Juli, 2023
62 View(s)
Cara Membuka Semua Patung Boss Hall of Gods - Hollow Knight cover image
Syarat membuka semua patung di Hall of Gods yang terletak di Godhome pada game Hollow Knight
15 Desember, 2023
74 View(s)
Walkthrough Digimon World Bahasa Indonesia Lengkap cover image
Walktrough lengkap game Digimon World Bahasa Indonesia
15 Desember, 2023
105 View(s)
Cara Cepat & Mudah Mendapatkan Resource Dasar - Summoner's Greed cover image
Cara cepat dan mudah untuk mendapatkan resource dasar, seperti Coin, Gem, Charm, Summoning Orb, dan Summoning Stone pada game Summoner's Greed
22 Maret, 2024
10 View(s)
Lokasi Vessel Fragment - Hollow Knight cover image
Lokasi beserta syaratnya untuk mendapatkan semua Vessel Fragment pada game Hollow Knight
15 Desember, 2023
53 View(s)
Boss Rahasia Grey Prince Zote - Hollow Knight cover image
Syarat menantang Grey Prince Zote dan hadiah setelah mengalahkannya
15 Desember, 2023
22 View(s)
Daftar Evolusi & Gabungan Senjata - Vampire Survivors (Versi 0.5.2 Update) cover image
Daftar weapon evolution & weapon union pada game Vampire Survivors
16 April, 2023
18 View(s)
Daftar Evolusi Digimon - Digimon World cover image
Guide lengkap cara evolusi Digimon pada game Digimon World
04 Juni, 2023
53 View(s)
Penjelasan Karakter Engineer - Brotato cover image
Penjelasan karakter Engineer pada game Brotato
28 Juni, 2024
134 View(s)
Penjelasan Karakter Explorer - Brotato cover image
Penjelasan karakter Explorer pada game Brotato
04 Juli, 2024
129 View(s)
MUNGKIN KAMU JUGA SUKA
Penjelasan Karakter Dwarf - Brotato cover image
Penjelasan karakter Dwarf pada game Brotato
26 Maret, 2025
4 View(s)
Penjelasan Karakter Builder - Brotato cover image
Penjelasan karakter Builder pada game Brotato
23 Maret, 2025
8 View(s)
Penjelasan Karakter Druid - Brotato cover image
Penjelasan karakter Druid pada game Brotato
23 Maret, 2025
14 View(s)
Penjelasan Karakter Chef - Brotato cover image
Penjelasan karakter Chef pada game Brotato
08 Maret, 2025
24 View(s)
Penjelasan Karakter Creature - Brotato cover image
Penjelasan karakter Creature pada game Brotato
02 Maret, 2025
19 View(s)
Penjelasan Karakter Captain - Brotato cover image
Penjelasan karakter Captain pada game Brotato
24 Februari, 2025
29 View(s)
Penjelasan Karakter Sailor - Brotato cover image
Penjelasan karakter Sailor pada game Brotato
18 Februari, 2025
27 View(s)
Penjelasan Karakter Curious - Brotato cover image
Penjelasan karakter Curious pada game Brotato
14 Februari, 2025
29 View(s)
Penjelasan Karakter Vampire - Brotato cover image
Penjelasan karakter Vampire pada game Brotato
06 Februari, 2025
40 View(s)
Penjelasan Karakter Technomage - Brotato cover image
Penjelasan karakter Technomage pada game Brotato
05 Februari, 2025
41 View(s)
KONTEN LAINNYA
Lihat Blog
Blog
Koleksi blog random
Lihat Resource
Resource
Koleksi berbagai macam resource gratis
Lihat Tool
Tool
Koleksi online tools berbagai macam fungsi
Lihat Game
Game
Koleksi berbagai macam game sederhana
Lihat Abbreviation
Abbreviation
Koleksi abreviasi/singkatan