cover image for Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Kintarou

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Kintarou

Isi cerita Kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Rizki Ramadandi
Penulis
55
View(s)
{{ readingTime }}
Waktu baca
06 November, 2021
Tanggal publikasi
05 Mei, 2023
Tanggal sunting terakhir
Daftar Blog Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Kintarou

Kintarou (金太郎きんたろう Kintarō) adalah tokoh cerita rakyat Jepang berupa anak laki-laki bertenaga superkuat. Ia digambarkan sebagai anak laki-laki sehat yang memakai rompi merah bertuliskan aksara kanji きん (emas). Di tangannya, Kintarou membawa kapak (masakari) yang disandarkan ke bahu. Ia juga kadang-kadang digambarkan sedang menunggang beruang.


Cerita Kintarou dikaitkan dengan perayaan hari anak laki-laki di Jepang. Kintarou dijadikan tema boneka bulan lima (五月ごがつ人形にんぎょう gogatsu ningyō) yang dipajang untuk merayakan Hari Anak-anak. Orang tua yang memajang boneka Kintarou berharap anak laki-lakinya tumbuh sehat, kuat, dan berani seperti Kintarou. Selain itu, Kintarou sering digambarkan menunggang ikan koi pada koinobori.


Cerita Kintarou konon berasal dari kisah masa kecil seorang samurai bernama Sakata Kintoki (坂田さかた金時きんとき) dari zaman Heian. Menurut legenda, ibunya adalah seorang Yama-uba (wanita dari gunung, atau yamamba) yang hamil akibat perbuatan dewa petir Raijin. Kisah lain mengatakan, ibunya melahirkan bayi Kintarou dari hasil hubungannya dengan seekor naga merah.


Cerita ini merupakan versi cerita Kintarou yang bersumber dari Easy Japanese Stories


Isi Cerita Kintarou

金太郎きんたろう

Kintarou

Kintarou


昔々むかしむかしやま金太郎きんたろうという名前なまえおとこました。

Mukashi, mukashi, yama ni Kintarou to iu namae no otoko no ko ga imashita.

Pada zaman dahulu, di sebuah gunung, hiduplah seorang anak lak-laki yang bernama Kintarou.


金太郎きんたろう友達ともだちやま動物どうぶつたちでした。

Kintarou no tomodachi wa yama no doubutsu tachi deshita.

Teman-teman Kintarou adalah para hewan di gunung.


金太郎きんたろう毎日毎日まいにちまいにち動物どうぶつたちとすもうをしてあそんでいました。

Kintarou wa mainichi mainichi, doubutsu tachi to sumou wo shite asonde imashita.

Setiap harinya, Kintarou bermain sumo dengan para hewan.


金太郎きんたろう毎日まいにちちました。

Kintarou wa mainichi kachi mashita.

Setiap harinya, Kintarou selalu menang.


おおきいくまさんでも、金太郎きんたろうにはてませんでした。

Ookii kuma san demo, Kintarou ni wa kate masen deshita.

Meskipun lawannya seekor beruang yang besar, Kintarou tetap tidak bisa dikalahkan.


くまさんが金太郎きんたろうとすもうをして、「金太郎きんたろうつよいなあ。でも、つぎけないよ。」といました。

Kuma san ga Kintarou to sumou wo shite, "Kintarou wa tsuyoi naa. De mo, tsugi wa make nai yo." to ii mashita.

"Kintarou kuat sekali ya. Tapi, selanjutnya aku tidak akan kalah." kata beruang kepada Kintarou setelah bermain sumo.


つぎは、綱引つなひきです。」

"Tsugi wa, tsunahiki desu."

"Selanjutnya, tarik tambang."


やま動物どうぶつたちとくまさんが相手あいてでも、金太郎きんたろう一人ひとりちました。

Yama no doubutsu tachi to kuma san ga aite demo, Kintarou wa hitori de kachi mashita.

Meskipun lawannya para hewan gunung dan beruang, Kintarou tetap bisa menang seorang diri.


金太郎きんたろうつよいですが、つよいだけじゃなくて、とてもやさしいおとこでした。

Kintarou wa tsuyoi desu ga, tsuyoi dake ja nakute, totemo yasashii otoko no ko deshita.

Kintarou itu kuat, tapi, ia tidak hanya kuat, ia juga merupakan anak laki-laki yang sangat baik hati.


金太郎きんたろう、どうしよう?はしがないから、わたれない。」

"Kintarou, doushi you? hashi ga nai kara, watarenai."

"Kintarou, bagaimana ini? tidak ada jembatan, jadi tidak bisa menyeberang."


ぼくにまかせて。」

"Boku ni makasete."

"Serahkan kepadaku."


金太郎きんたろうドーンどーん!とって、はしにしました。

Kintarou ga doon! to ki wo otte, hashi ni simashita.

Kintarou kemudian membawa sebuah pohon untuk dijadikan jembatan.


動物どうぶつたちはうれしかったです。

Doubutsu tachi wa ureshi katta desu.

Para hewan sangat senang.


「どうもありがとう」とって、金太郎きんたろうつくってくれたはしわたりました。

"Doumo arigatou" to itte, Kintarou ga tsukutte kureta hashi wo watari mashita.

"Terima kasih" katanya. Jembatan buatan Kintarou akhirnya selesai.


そのつよくて、やさしい金太郎きんたろう立派りっぱ若者わかものになり、おさむらいさんをサポートさぽーとして、わるひとたちをたおしました。

Sonogo, tsuyokute, yasashii Kintarou wa rippa na wakamono ni nari, osamurai san wo sapoota shite, warui hito wo taoshi mashita.

Setelah itu, Kintarou yang kuat dan baik hati tumbuh menjadi anak muda yang hebat, membantu seorang samurai mengalahkan orang jahat.


ADVERTISEMENT

Daftar Kosakata

やま: Gunung

名前なまえ: Nama

おとこ: Laki-laki

: Anak

友達ともだち: Teman

動物どうぶつ: Hewan

あそぶ: Bermain

ち: Menang

くま: Beruang

つよい: Kuat

つぎ: Selanjutnya

綱引つなひき: Tarik tambang

一人ひとり: Sendiri/satu orang

やさしい: Baik hati

はし: Jembatan

ぼく: Aku

: Pohon

うれしい: Senang

つくる: Membuat

若者わかもの: Anak muda

わるい: Jahat

ひと: Orang

たおす: Mengalahkan


Referensi

ADVERTISEMENT

SUPPORT

Berikan supportmu kepada website https://www.rizki-ramadandi.com
Share this blog
Support me on
ADVERTISEMENT

BLOG YANG MIRIP

Beberapa blog yang mirip dengan blog Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Kintarou

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Urashima Tarou

Isi cerita Urashima Tarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji beserta artinya untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Lokasi Gym - Digimon World

Lokasi semua gym beserta peralatannya pada game Digimon World

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Momotarou

Isi cerita Momotarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Tsuru no Ongaeshi

Isi cerita Tsuru no Ongaeshi yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Cara Penulisan Angka Bahasa Jepang

Tutorial menulis angka satu sampai seratus triliun (1 - 100.000.000.000.000) dalam bahasa Jepang

Daftar Huruf Bahasa Jepang: Hiragana & Katakana

Daftar huruf hiragana dan katakana untuk membantu belajar menulis dan membaca bahasa Jepang

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Kokoro no Tomo

Isi cerita Kokoro no Tomo yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Cara Upgrade Green Gym - Digimon World

Cara mengupgrade peralatan dan kualitas hasil latihan di Green Gym pada game Digimon World 1

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Butter-Fly (TV)

Lirik lagu Butter-Fly (TV Size) yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang

Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Shinzou wo Sasageyo (TV)

Lirik lagu Shinzou wo Sasageyo (TV Size) yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
ADVERTISEMENT
Kata kunci: isi, ditulis, bentuk, hiragana, kanji, keperluan, latihan, membaca, bahasa, jepang, cerita, kintarou, isi cerita, kintarou yang, yang ditulis, ditulis dalam, dalam bentuk, bentuk hiragana, hiragana dan, dan kanji, kanji untuk, untuk keperluan, keperluan latihan, latihan membaca, membaca bahasa, bahasa jepang, jepang cerita, cerita kintarou, isi cerita kintarou, cerita kintarou yang, kintarou yang ditulis, yang ditulis dalam, ditulis dalam bentuk, dalam bentuk hiragana, bentuk hiragana dan, hiragana dan kanji, dan kanji untuk, kanji untuk keperluan, untuk keperluan latihan, keperluan latihan membaca, latihan membaca bahasa, membaca bahasa jepang, bahasa jepang cerita, jepang cerita kintarou, isi cerita kintarou yang, cerita kintarou yang ditulis, kintarou yang ditulis dalam, yang ditulis dalam bentuk, ditulis dalam bentuk hiragana, dalam bentuk hiragana dan, bentuk hiragana dan kanji, hiragana dan kanji untuk, dan kanji untuk keperluan, kanji untuk keperluan latihan, untuk keperluan latihan membaca, keperluan latihan membaca bahasa, latihan membaca bahasa jepang, membaca bahasa jepang cerita, bahasa jepang cerita kintarou, isi cerita kintarou yang ditulis, cerita kintarou yang ditulis dalam, kintarou yang ditulis dalam bentuk, yang ditulis dalam bentuk hiragana, ditulis dalam bentuk hiragana dan, dalam bentuk hiragana dan kanji, bentuk hiragana dan kanji untuk, hiragana dan kanji untuk keperluan, dan kanji untuk keperluan latihan, kanji untuk keperluan latihan membaca, untuk keperluan latihan membaca bahasa, keperluan latihan membaca bahasa jepang, latihan membaca bahasa jepang cerita, membaca bahasa jepang cerita kintarou, isi cerita kintarou yang ditulis dalam, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, dan kanji untuk keperluan latihan membaca, kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, latihan membaca bahasa jepang cerita kintarou, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa, cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang, isi cerita kintarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa jepang
KONTEN YANG MIRIP
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Urashima Tarou cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Urashima Tarou
Isi cerita Urashima Tarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji beserta artinya untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
22 Maret, 2024
58 View(s)
Lokasi Gym - Digimon World cover image
Lokasi Gym - Digimon World
Lokasi semua gym beserta peralatannya pada game Digimon World
15 Desember, 2023
35 View(s)
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Momotarou cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Momotarou
Isi cerita Momotarou yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
28 April, 2023
56 View(s)
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Tsuru no Ongaeshi cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Cerita Tsuru no Ongaeshi
Isi cerita Tsuru no Ongaeshi yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
22 Maret, 2024
234 View(s)
Cara Penulisan Angka Bahasa Jepang cover image
Cara Penulisan Angka Bahasa Jepang
Tutorial menulis angka satu sampai seratus triliun (1 - 100.000.000.000.000) dalam bahasa Jepang
08 April, 2024
121 View(s)
Daftar Huruf Bahasa Jepang: Hiragana & Katakana cover image
Daftar Huruf Bahasa Jepang: Hiragana & Katakana
Daftar huruf hiragana dan katakana untuk membantu belajar menulis dan membaca bahasa Jepang
13 Februari, 2024
129 View(s)
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Kokoro no Tomo cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Kokoro no Tomo
Isi cerita Kokoro no Tomo yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
22 Maret, 2024
196 View(s)
Cara Upgrade Green Gym - Digimon World cover image
Cara Upgrade Green Gym - Digimon World
Cara mengupgrade peralatan dan kualitas hasil latihan di Green Gym pada game Digimon World 1
15 Desember, 2023
34 View(s)
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Butter-Fly (TV) cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Butter-Fly (TV)
Lirik lagu Butter-Fly (TV Size) yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
06 Mei, 2023
28 View(s)
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Shinzou wo Sasageyo (TV) cover image
Latihan Membaca Bahasa Jepang - Lirik Lagu Shinzou wo Sasageyo (TV)
Lirik lagu Shinzou wo Sasageyo (TV Size) yang ditulis dalam bentuk hiragana dan kanji untuk keperluan latihan membaca bahasa Jepang
05 Mei, 2023
46 View(s)
MUNGKIN KAMU JUGA SUKA
Penjelasan Karakter Demon - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Demon - Brotato
Penjelasan karakter Demon pada game Brotato
07 November, 2024
20 View(s)
Penjelasan Karakter Knight - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Knight - Brotato
Penjelasan karakter Knight pada game Brotato
01 November, 2024
25 View(s)
Penjelasan Karakter Masochist - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Masochist - Brotato
Penjelasan karakter Masochist pada game Brotato
26 Oktober, 2024
28 View(s)
Penjelasan Karakter Soldier - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Soldier - Brotato
Penjelasan karakter Soldier pada game Brotato
20 Oktober, 2024
30 View(s)
Penjelasan Karakter Bull - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Bull - Brotato
Penjelasan karakter Bull pada game Brotato
14 Oktober, 2024
34 View(s)
Penjelasan Karakter One-Armed - Brotato cover image
Penjelasan Karakter One-Armed - Brotato
Penjelasan karakter One-Armed pada game Brotato
08 Oktober, 2024
22 View(s)
Cara Mendapatkan DigiSeabass - Digital Tamers 2 cover image
Cara Mendapatkan DigiSeabass - Digital Tamers 2
Apa itu DigiSeabass dan bagaimana cara mendapatkannya pada game Digital Tamers 2
06 Oktober, 2024
23 View(s)
Penjelasan Karakter Renegade - Brotato cover image
Penjelasan Karakter Renegade - Brotato
Penjelasan karakter Renegade pada game Brotato
02 Oktober, 2024
22 View(s)
Cara Mendapatkan Deluxe Mushroom & DigiWater untuk Drimogemon - Digital Tamers 2 cover image
Cara Mendapatkan Deluxe Mushroom & DigiWater untuk Drimogemon - Digital Tamers 2
Bagaimana cara mendapatkan Deluxe Mushroom dan DigiWater untuk Drimogemon pada game Digital Tamers 2
27 September, 2024
19 View(s)
Penjelasan Karakter King - Brotato cover image
Penjelasan Karakter King - Brotato
Penjelasan karakter King pada game Brotato
26 September, 2024
14 View(s)
KONTEN LAINNYA
Blog
Koleksi blog random
Resource
Koleksi berbagai macam resource gratis
Tool
Koleksi online tools berbagai macam fungsi
Game
Koleksi berbagai macam game sederhana
Abbreviation
Koleksi abreviasi/singkatan